Memasuki fase hamil 6 bulan, perkembangan bayi akan memungkinkan Bunda untuk dapat berinteraksi dengannya. Tak hanya bisa merasakan apa yang Bunda katakan atau lakukan, kini Si Kecil juga sudah bisa bereaksi terhadap hal-hal tersebut melalui pergerakan tubuh dan...
Article List
Memasuki Usia Kehamilan Bulan Ke Empat
Pada tahap tri semester kedua, si kecil akan berkembang dengan sangat pesat. Temukan hal-hal yang terjadi pada kehamilan di bulan ke-empat Bunda! Ketika Bunda tidak lagi merasa mual memasuki bulan ke-4 masa kehamilan ini, hal baru yang akan Bunda rasakan adalah keram...
Menyambut Si Kecil di Bulan ke Sembilan
Wah, tidak terasa ya Bun, kini Bunda sudah memasuki fase trisemester terakhir dari sembilan bulan masa kehamilan. Selamat ya, Bunda! Kini, posisi kepala si kecil sudah berada di bawah yang membuat Bunda lebih nyaman untuk bernafas. Tapi, tidak perlu khawatir bila hal...
Bunda dan Kehamilan Bunda di Bulan Ke Lima
Halo Bunda! Bagaimana kondisi Bunda memasuki bulan kelima ini? Tenang ya, Bunda masih dalam kondisi kehamilan yang masih begitu dinikmati oleh ibunda kebanyakan. Memasuki bulan ke lima ini, mungkin Bunda sedikit khawatir akan kemunculan stretch marks atau garis-garis...
Menanti Kedatangan Si Kecil di Bulan ke Delapan Masa ke Hamilan
Apa saja yang terjadi ketika Bunda memasuki masa kelahiran si kecil yang semakin dekat? Di bulan ke delapan masa kehamilan, Bunda akan merasakan kontraksi palsu, hal ini terjadi seiring dengan bertambahnya berat badan bayi dari waktu ke waktu. Hal seperti sesak nafas...
Merasakan Perkembangan Buah Hati di Bulan Ke Enam
Ini saatnya mengucapkan selamat tinggal pada masa-masa kenyamanan saat Bunda memasuki bulan ke enam masa kehamilan. Bunda mungkin akan sering merasa pegal dan sakit di daerah punggung, pundak dan kaki, juga merasakan panas di daerah dada yang terjadi ketika si kecil...